Yuk Ketahui Perbedaan Monocrystalline Silicon dan Polycrystalline Silicon Sebelum Anda Memutuskan Pasang Panel Surya di rumah!

by Tigin Pesa
0 comment

Panel surya atau solar panel merupakan sebuah energi terbarukan. Kecanggihan teknologi yang berkembang dengan sangat pesat membuat segala aspek menjadi berubah. Seperti halnya, energi listrik yang pada umumnya menggunakan tenaga konvensional kini beralih menggunakan tenaga matahari. Terdapat beberapa jenis panel surya yang perlu Anda ketahui sebelum memutuskan pasang panel surya di rumah.

Perbedaan Monocrystalline dan Polycrystalline Dalam Panel Surya

Sebelum memutuskan ingin memasang panel surya di rumah, alangkah baiknya Anda untuk mengetahui beberapa jenis tenaga surya. Hal ini bertujuan agar Anda tidak salah dalam memilih jenis apa yang cocok yang tepat untuk keperluan kebutuhan Anda. simak berikut ini penjelasannya.

1. Monocrystalline Silicon

Jenis panel surya yang satu ini adalah salah satu jeis yang paling banyak diminati dan digunakan di banyak kalangan. Jenis panel surya yang satu ini memiliki beberapa keunggulan seperti daya guna panel surya yang tinggi dan memiliki ketahanan umur yang panjang. Jenis panel surya ini menggunakan bahan yang terbuat dari silikon murni yang tipis.

Jadi jika Anda memutuskan pasang panel surya dengan tipe monocrystalline silicon maka Anda akan mendapatkan efisiensi panel surya lebih besar 20% dari panel surya biasanya. Dengan adanya daya guna panel surya yang tinggi, hal berarti panel surya memiliki kemampuan mengolah energi matahari ke listrik yang lebih baik.

2. Polycrystalline Silicon

Tipe panel surya jenis ini terbuat dari bahan batang kristal silikon yang dilebur atau dicairkan, kemudian diolah menjadi panel surya yang menghasilkan energi listrik. Tipe jenis ini memiliki kelebihan dimana tata letak susunan yang lebih rapi dan lebih rapat. Kemudian pada sisi tampilan, panel surya ini cukup memiliki tampilan seperti retakan yang unik dari panel surya kebanyakan.

Jika Anda memutuskan untuk pasang panel surya dengan jenis ini, maka efisiensi yang Anda dapatkan adalah sebesar 17% dari panel surya kebanyakan. Meskipun memiliki efisiensi atau daya guna yang lebih rendah, tipe jenis ini juga paling banyak digunakan karena harganya yang lebih terjangkau.

3. Thin Solar Cell

Tipe panel surya jenis ini menggunakan bahan sel surya yang sangat tipis dibandingkan dengan tipe crystalline silicon diatas. Dengan ukuran dan tampilan yang sangat tipis dan ringan, bukan berarti panel surya ini mempunyai nilai performa yang rendah karena pengaruh temperatur yang tinggi.

Anda bisa memilih beberapa tipe diatas dan menyesuaikan dengan kebutuhan Anda. Tidak ada salahnya untuk mempertimbangkan beberapa hal seperti melihat berbagai tipe dan jenis seperti diatas. Karena harga panel surya yang tidak murah, maka Anda perlu berhati-hati dalam memilih perusahaan panel surya. Hanya dengan  DP 0%, Anda bisa mendapatkan produk solar panel terbaik dari SUN Energy.

Informasi lengkap mengenai produk terbaik kunjungi : https://sunenergy.id

You may also like

Leave a Comment

Our Company

Lorem ipsum dolor sit amet, consect etur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis.

Newsletter

Subscribe my Newsletter for new blog posts, tips & new photos. Let's stay updated!

Laest News

@2021 – All Right Reserved. Designed and Developed by PenciDesign